Jumat, 25 Maret 2011

Rumah Sepeda

Paulus, pemilik rumah diatas roda, membuatnya khusus untuk pergi ke festival Burning Man
di Nevada.
Memang benar bahwa dia merasa lebih nyaman untuk tinggal didalamnya, daripada di tenda.
Semua peralatan di rumah ini, yaitu kompor dan pemanas air, menggunakan energi matahari.
Sayangnya, tidak ada tempat untuk toilet tetapi ada tempat air seni di salah satu dinding luar.





Tidak ada komentar: